Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442H / 2021
Kami Keluarga Besar Pengadilan Negeri Nanga Bulik Kelas II Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442H / 2021
Peluncuran Aplikasi APPSIDAH dan Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama/MOU
Nanga Bulik - 10 Mei 2021 | Pengadilan Negeri Nanga Bulik Kelas II melaksanakan Acara Peluncuran Aplikasi APPSIDAH (Aplikasi Permohonan Penetapan Sita dan Geledah) bertempat di Ruang Sidang Cakra Pengadilan Negeri Nanga Bulik Kelas II.
Penandatanganan MOU Antara PN Nanga Bulik Kelas II dengan DIKBUD Lamandau Bagi Penyandang Disabilitas
Nanga Bulik - 4 Mei 2021 | Pengadilan Negeri Nanga Bulik Kelas II melaksanakan Kegiatan Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama/MOU dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lamandau dalam Penyediaan Layanan Bagi Penyandang Disabilitas pada bertempat di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lamandau.
Rapat Bulanan Pengadilan Negeri Nanga Bulik Mei 2021
Nanga Bulik - 3 Mei 2021 | Rapat Bulanan Pengadilan Negeri Nanga Bulik Kelas II bertempat di Ruang Sidang Cakra Pengadilan Negeri Nanga Bulik.
Rapat Koordinasi dan Pengarahan Presiden Republik Indonesia Kepada Kepala Daerah Seluruh Indonesia Tahun 2021
Nanga Bulik - 28 April 2021 | Ketua Pengadilan Negeri Nanga Bulik Bapak Wisnu Kristiyanto, S.H. M.H. bersama anggota Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Lamandau menghadiri acara Rapat Koordinasi dan Pengarahan Presiden Republik Indonesia Kepada Kepala Daerah Seluruh Indonesia Tahun 2021 bertempat di Aula Sekretaris Daerah Kabupaten Lamandau.
Peninjauan Vaksinasi Massal Covid-19 Kab. Lamandau
Nanga Bulik - 29 April 2021 | Ketua Pengadilan Negeri Nanga Bulik Bapak Wisnu Kristiyanto, S.H. M.H. bersama anggota Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Lamandau menghadiri acara Peninjauan Vaksinasi Massal Covid-19 Kabupaten Lamandau bertempat di Aula Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Lamandau.
Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) | Indeks Persepsi Anti Korupsi (IPAK) |
Sistem Informasi Penelusuran Perkara
Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.
Lebih LanjutPencarian Dokumen Putusan di Direktori Putusan Mahkamah Agung
Pencarian cepat Dokumen Putusan di Database Direktori Putusan Mahkamah Agung Agung Republik Indonesia
Pencarian Peraturan Perundangan, Kebijakan Peradilan dan Yurisprudensi
Pencarian cepat peraturan dan kebijakan dalam Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Mahkamah Agung Republik Indonesia
Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas